Temui penyelenggara Anda
Komodo Trekker
Didirikan oleh anak muda lokal, Komodo Trekker bertujuan untuk membantu anak-anak muda lainnya agar bisa terlibat aktif dalam industri pariwisata. Dengan pengetahuan dan pengalaman luas dalam aktivitas seperti trekking, hiking, snorkeling, free diving, susur gua, berperahu, serta wisata budaya, tim lokal yang profesional siap memberikan pengalaman yang unik untuk kamu.




